Senin, 19 November 2012

Seminar "SERUNI"

Maestro Hairdresser Indonesia, Rudy Hadisuwarno, saat melakukan demo Cutting dihadapan para Peserta Seminar Seruni, di Vila Cakra, Gunung Geulis, Bogor (13/11). Selain Rudi Hadisuwarno, pada kesempatan tersebut juga menampilkan hairdresser Gunawan Hadisuwarno, Diana Hadisuwarno, dan Make Up Artist Sony Soesanto. Acara tersebut disponsori oleh Matrix, Viva Cosmetic, dan BeautyEight Indonesia Magazine.(yk)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar